Apakah CEO Perlu Paham Keuangan?

CEO atau Chief Executive Officer adalah jabatan penting di dalam perusahaan. Mungkin banyak dari Kamu yang mempunyai impian untuk menjadi CEO. CEO bertanggung jawab terhadap seluruh lini bisnis yang ada di perusahaan. Oleh sebab itu, mereka yang jadi CEO diharuskan kompeten untuk memimpin perusahaan
CEO juga tidak hanya bertanggung jawab pada internal, mereka juga yang pertama berhadapan dengan publik ketika terjadi sesuatu pada perusahaan atau karena alasan lainnya. Oleh sebab itu, tindakan CEO ini akan dilihat dan mencerminkan perusahaannya.
Kebanyakan CEO yang memimpin perusahaan adalah mereka yang mendirikan perusahaan secara gigih dari awal. Namun, hal itu tidak selalu karena ada juga pendiri yang menyerahkan j