top of page

Mengenal Karakteristik Utang Lancar



Utang adalah jenis transaksi yang harus dipantau secara teratur dan dimasukkan ke dalam perencanaan keuangan jangka pendek dan jangka panjang. Dalam pembukuan perusahaan, kita mengenal tiga hal yang sering dibicarakan dan menjadi dasar pengambilan keputusan, yaitu harta, modal dan kewajiban atau utang.


Bahkan tidak hanya dalam skala perusahaan, bahkan untuk keperluan pribadi pun, utang menjadi pertimbangan dalam mengelola keuangan keluarga. Utang dapat dibagi menjadi utang jangka pendek, utang jangka panjang, utang lancar dan utang tidak lancar. Salah satu isu yang paling banyak dibahas dan paling penting adalah bahwa kewajiban lancar menjadi dasar untuk tindakan bisnis yang diambil oleh manajemen perusahaan.